oleh M Faisal | Okt 7, 2020 | Kegiatan
Rabu (7/10/20) Kegiatan area keagamaan, menirukan gerakan sholat. Pendidikan agama sangat penting diterapkan pada anak sejak dini untuk membangun karakter positif. Salah satunya bisa dimulai dengan cara mengajari anak sholat. Sholat merupakan suatu ibadah wajib yang...